PACARITA, Sinjai Utara – Bertempat di Lapangan Sinjai Bersatu, Kamis (22/12/2022), Staf Ahli Bupati Bidang Sosial dan SDM Ir. Sultan H. Tare mewakili Bupati Sinjai menutup secara resmi pelaksanaan kegiatan Lomba Kreatifitas Pramuka Penggalang Penegak (LKP3) Tahun 2022 yang dilaksanakan oleh Dewan Racana Universitas Muhammadiyah Sinjai (UMSi).
Dalam sambutannya Staf Ahli Bupati Bidang Sosial dan SDM Sultan H. Tare menyampaikan ucapan terima kasih sebesar-besarnya atas selesainya LKP3 yang diselenggarakan Dewan Racana Universitas Muhammadiyah Sinjai.
Ia juga mengapresiasi para peserta dari daerah lain yang turut berkontribusi dan bekerja sama dalam pelaksanaan kegiatan LKP3 ini.
Pages: 1 2
+ There are no comments
Add yours