Menu

Mode Gelap

Pendidikan · 17 May 2023 13:24 WITA ·

Perpisahan dan Penamatan Siswa MAN 1 Sinjai Tahun 2023


Mewakili Bupati Sinjai Sekretaris Daerah Kab. Sinjai, Andi Jefrianto Asapa, S.Sos, M.Si menghadiri Perpisahan dan Penamatan Kelas XII Man 1 Sinjai Tahun 2023
Perbesar

Mewakili Bupati Sinjai Sekretaris Daerah Kab. Sinjai, Andi Jefrianto Asapa, S.Sos, M.Si menghadiri Perpisahan dan Penamatan Kelas XII Man 1 Sinjai Tahun 2023

PACARITA, Mewakili Bupati Sinjai Sekretaris Daerah Kabupaten Sinjai, Andi Jefrianto Asapa, S.Sos, M.Si menghadiri Perpisahan dan Penamatan Kelas XII MAN 1 Sinjai yang bertempat di Gedung Pertemuan Kabupaten Sinjai Jl. Persatuan Raya, Rabu (17/05/2023) pagi.

Kegiatan tersebut mengusung tema “Generasi Muda Yang Inspiratif Dan Kreatif Dalam Menggapai Kesuksesan Dan Masa Depan Yang Gemilang”.

Selaku Ketua Panitia Idris S.Pd.I,  menyampaikan bahwa adapun jumlah siswa yang ditamatkan pada tahun ini sebanyak 171 siswa yang terdiri 3 Jurusan yakni Jurusan Keagamaan, IPA dan IPS. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan apresiasi dan penghargaan kami kepada seluruh siswa-siswi yang telah berhasil menyelesaikan studinya di MAN I dengan sejuta prestasi, Baik di bidang akademik,seni maupun olah raga dan yang telah mengharumkan MAN 1 Sinjai di berbagai even, baik di tingkat kabupaten, provinsi maupun di tingkat Nasional.

Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Publisher

Baca Lainnya

Grand Final Pemilihan Duta Anak Kabupaten Sinjai Tahun 2023

28 May 2023 - 11:41 WITA

duta-anak-sinjai-2023

Kunjungan Bunda Paud Sinjai, di 4 (empat) PAUD di Sinjai Utara

24 May 2023 - 12:40 WITA

bunda-paud-sinjai

Bupati Sinjai, berikan Ceramah Umum pada LATSAR CPNS Pemkab Sinjai

22 May 2023 - 10:14 WITA

ceramah-umum-bupati-sinjai

Pelatihan Qari dan Qari’ah tingkat Kabupaten Sinjai Tahun 2023

28 April 2023 - 16:51 WITA

kafilah-stqh-kabupaten-sinjai

Reuni Akbar Angkatan 98 SMANSA – SMA Negeri 277 Sinjai

24 April 2023 - 10:20 WITA

reuni-smansa-sinjai

Silatnas dan Musyawarah I Alumni SMA Negeri 277/SMANSA Sinjai

15 April 2023 - 22:56 WITA

silatnas-smansa-sinjai
Trending di Pendidikan